10 September 2024

Caroll Senduk Hadiri Pelantikan 43 Anggota DPRD Sulut Periode 2024-2029

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Caroll J A Senduk SH selaku Wali Kota Tomohon menghadiri Rapat Paripurna DPRD Provinsi Sulawesi Utara dalam rangka Pemberhentian Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Utara Masa Jabatan 2019-2024 dan Pengucapan Sumpah/Janji Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Utara Masa Jabatan 2024-2029. Adapun kegiatan dilaksanakan di Ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Sulawesi Utara. Senin, (9/9/2024). Pada…

Baca Selengkapnya
28 Juli 2024

5 Destinasi Wisata Sulawesi Utara yang Wajib Dikunjungi

SULUTU, LENSA-INDO.COM – Sulawesi Utara terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau serta keaneragaman budaya. Berikut Redaksi Lensa-indo.com merangkumnya dalam 5 Destinasi Wisata Sulawesi Utara yang Wajib Dikunjungi. Keindahan Alam Bunaken Taman Laut Bunaken, terletak di Teluk Manado, Bunaken menawarkan pengalaman snorkeling dan diving yang luar biasa dengan terumbu karang yang berwarna-warni dan keanekaragaman hayati laut…

Baca Selengkapnya
27 Mei 2024

Ini Warisan Budaya Tak Benda di Sulawesi Utara

MANADO, LENSA-INDO.COM – Warisan budaya tak benda di Sulawesi Utara merupakan cerminan kekayaan tradisi dan kearifan lokal yang terus diwariskan dari generasi ke generasi. Salah satu contohnya adalah Upacara Tulude, yang merupakan upacara adat masyarakat Nusa Utara. Acara ini diadakan untuk menyambut tahun baru dan melibatkan berbagai ritual serta doa. Upacara ini tidak hanya sebagai…

Baca Selengkapnya
03 Mei 2024

Caroll Senduk Support Penuh TKS Tomohon 2024

Tomohon, Lensa-Indo.com – Walikota Tomohon Caroll Senduk SH mendukung sepenuhnya Tim Kemanusiaan Kota Tomohon yang telah selesai bertugas di Tagulandang dan akan di lanjutkan pada 2 minggu depan sesuai penjadwalan dari Posko Tanggap Darurat Provinsi Sulut. Walikota berharap kepada Tim Kemanusiaan Kota Tomohon untuk Sitaro (TKS-TMH 2024) agar dapat melaksanakan tugas dengan baik. “jaga kesehatan…

Baca Selengkapnya