02 Juni 2024

Pemkot Tomohon Gelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Walikota Tomohon Caroll J A Senduk SH menjadi Inspektur Upacara pada Peringatan Hari Lahir Pancasila, bertempat di Lapangan Kantor Walikota Tomohon, Sabtu 1 juni 2024 Walikota Tomohon saat memnbacakan sambutan Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila Republik Indonesia menyampaikan, Pada hari ini, (tanggal) 1 Juni 2024, kita memperingati Hari Lahir Pancasila. “Hari ketika…

Baca Selengkapnya
31 Mei 2024

Dampingi Wagub Kandouw, Walikota Tomohon Beri Motivasi bagi Lulusan SMANTO

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Wakil Gubernur Sulawesi Utara Drs Steven O E Kandouw didampingi Walikota Tomohon Caroll J A Senduk SH menghadiri acara Penamatan Kelas XII SMA Negeri 1 Tomohon, bertempat di GOR Babe Palar Tomohon, Kamis 30 mei 2024 Diketahui Ibadah dipimpin oleh Pdt Aneke Kaawoan STh Walikota Tomohon Caroll Senduk dalam sambutannya menyampaikan ucapan…

Baca Selengkapnya
31 Mei 2024

Caroll Senduk Hadiri Rakor Pengawas Tahun 2024

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Walikota Tomohon Carol Senduk SH menghadiri Rapat Koordinasi Pengawas Tahun 2024 yang dilaksakan di Aula Inspektorat Daerah Kota Tomohon. Kamis, (30/5/2023). Dalam sambutannya Walikota Tomohon menyampaikan, sebagai Pemerintah Kota Tomohon patut kita mengucap syukur kepada Tuhan yang atas Kasihnya dimana pada tanggal 8 Mei 2024 Pemerintah Kota Tomohon boleh menerima opini wajar…

Baca Selengkapnya
29 Mei 2024

Ini Daftar Nama Pejabat dalam Sertijab Polres Tomohon

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Polres Tomohon gelar Serah terima jabatan Waka Polres, Kabag Ops, Kasat Samapta, Kasat Resnarkoba, Kasi Propam, Kapolsek Tomohon Selatan, Kapolsek Tombariri serta pelantikan Kasat lantas dan Kasi Kum Polres TomohonUpacara serah terima dan pelantikan dipimpin oleh Kapolres Tomohon AKBP Lerry Tutu, S.I.K., M.M. bertempat di Lapangan apel Polres Tomohon, Senin 27 Mei…

Baca Selengkapnya
29 Mei 2024

drg.Jeand’Arc Wakili Walikota Tomohon Hadiri HUT Ke 2 GMIM Winalian Satu

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Walikota Tomohon yang diwakili oleh Staf Ahli Walikota Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Masyarakat Sekretariat Daerah Kota Tomohon drg.Jeand’Arc Senduk- Karundeng menghadiri Ibadah kebaktian dalam rangkaian HUT ke-2 Jemaat GMIM Winalian Walian Satu. Yang dilaksanakan Gedung GMIM Winalian Walian Satu. Rabu,(29/5/2024). Sebagai Khadim : Sekretaris DPW Majelis Umat Kristen Indonesia Provinsi Sulawesi Utara…

Baca Selengkapnya
29 Mei 2024

Caroll Senduk Serahkan Bansos di HUT Lansia Nasional ke-28

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Pertemuan Kegiatan Lembaga Pemberdayaan Sosial Lanjut Usia Se-Kota Tomohon dirangkaikan dengan HUT Lansia Nasional ke – 28 dan Hut LPSLU ke 3. Bertempat di Kediaman Walikota Tomohon . Rabu,(29/5/2024). Kegiatan ini diawali dengan ibadah yang dipimpin oleh Khadim Pdt. Djefri Saisab STh MSi selaku Wakil Sekretaris – Koordinator Program antar Komisi Pelayanan…

Baca Selengkapnya
29 Mei 2024

Hadiri Rapat Paripurna, Caroll Senduk Sampaikan Ranperda RPJPD 2025-2045

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Walikota Tomohon Caroll J A Senduk SH mengikuti Rapat Paripurna DPRD Kota Tomohon dalam rangka penyampaian ranperda rencana pembangunan jangka panjang (RPJPD) Kota Tomohon tahun 2025-2045, bertempat di Kantor DPRD Kota Tomohon, rabu 29 mei 2024 Rapat Paripurna dipimpin oleh Ketua DPRD Kota Tomohon Djemmy Sundah didampingi Wakil Ketua DPRD Kota Tomohon…

Baca Selengkapnya
28 Mei 2024

Komunitas PUKETO Dokumentasikan Karya Maestro Tradisi Lisan Mahzani

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Komunitas Sastra PUKETO (Pusat Kebudayaan Tombulu) melakukan kegiatan pendokumentasian Maestro Sastra Tradisi Lisan Mahzani di Wanua Woloan, Kecamatan Tomohon Barat, 28 Mei 2024. Adapun yang menjadi sasaran pendokumentasian adalah Bapak Hans Kandow, seorang Maestro Tradisi Lisan Mahzani. Kegiatan ini merupakan salah satu program Visi dan Misi PUKETO (Pusat Kebudayaan Tombulu) dalam menjaga…

Baca Selengkapnya
28 Mei 2024

Capaian Prevalensi Stunting Kota Tomohon Lampaui Target Nasional

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Walikota Tomohon Caroll J A Senduk SH menghadiri kegiatan penilaian Kinerja Tahun 2024 Terhadap Hasil Kinerja 8 Aksi Konvergensi Percepatan Penurunan Stunting Tahun 2023 di Sulawesi Utara dilaksanakan di Sentra Hotel Manado. Selasa, (28/5/2024). Untuk ketahui Capaian prevalensi stunting Kota Tomohon tahun 2023 adalah 10,5%, mengalami penurunan dari 13,7% pada tahun 2022…

Baca Selengkapnya
28 Mei 2024

Ini 7 Perawat Penerima Penghargaan International Nurse Day 2024

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Asisten Perekonomian dan Pembangunan Kota Tomohon menyerahkan Bunga, Cendra Mata dan Sertifikat Penghargaan kepada 7 Perawat di Kota Tomohon. Penyerahan Bunga, Cendra Mata dan Sertifikat Penghargaan ini merupakan bentuk Apresiasi Pemerintah Kota Tomohon kepada para Perawat yang memiliki usaha UMKM atau disebut Ners Enterpreneur. Dilansir media ww.lensa-indo.com, Walikota Tomohon yang diwakili oleh…

Baca Selengkapnya