06 Juni 2024

Berkostum Kabasaran, Rombongan Pemkot Tomohon Pukau Penonton Karnaval

BALIKPAPAN, LENSA-INDO.COM – Peserta Karnaval dari Pemkot Tomohon di bawah pimpinan Wali Kota Caroll J. A. Senduk, SH pukau penontoh karnaval dalam rangka kegiatan Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi) Tahun 2024 yang diselenggarakan di Kota Balikpapan. Kegiatan ini merupakan ajang penting bagi kota-kota di Indonesia untuk mempererat hubungan dan memperkenalkan budaya masing-masing daerah. Seperti…

Baca Selengkapnya
06 Juni 2024

KPU Tomohon Gelar Sosialisasi Pendidikan Pendidikan Bagi Pemilih Pemula

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – “Dalam Kegiatan Sosialisasi Pemilihan ini, KPU Tomohon  memaparkan dan menjelaskan materi yang memuat substansi khususnya tahapan, program, dan jadwal Pemilu atau Pemilihan, proses dan tata cara teknis penyelenggaraan Pemilihan, tugas dan wewenang KPU, KPU Provinsi, dan KPU Kabupaten/Kota” Hal itu dijelaskan Rojer R Datu S.Sos selaku Ketua Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi…

Baca Selengkapnya
06 Juni 2024

Pijoh Imbau Pemilih Pemula Tidak Termakan Hoaks dan Politik Uang

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tomohon menggelar Sosialisasi Pendidikan Pemilih Bagi Pemilih Pemula Dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2024 yang digelar di Grand Master Resort, Kamis 6 Juni 2024. Peserta dalam Sosialisasi ini terdiri dari pemilih pemula yang berasal dari 5 siswa perwakilan sekolah di Kota Tomohon bersama 1 guru pendamping….

Baca Selengkapnya
05 Juni 2024

Dibuka Presiden Joko Widodo, Caroll Senduk hadiri Rakernas Apeksi 2024

BALIKPAPAN, LENSA-INDO.COM – Walikota Tomohon Caroll Senduk, S.H. didampingi Sekretaris Daerah Kota Tomohon Edwin Roring, S.E., M.E. dan Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretaris Daerah Kota Tomohon Drs. O. D. S. Mandagi, M.A.P. serta segenap Jajaran Pemerintah Kota Tomohon menghadiri Pembukaan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) XVII Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi) 2024. Rakernas XVII…

Baca Selengkapnya
05 Juni 2024

Raih Juara 2, drg. Jeand’arc Apresiasi Kegiatan “cooking class” Bersama Chef Firman MCI

BALIKPAPAN, LENSA-INDO.COM – Ketua TP-PKK Kota Tomohon drg. Jeand’arc Senduk-Karundeng mengikuti kegiatan ‘cooking class with Chef Firman MCI, dalam rangkaian acara Rakernas XVII APEKSI Tahun 2024, pada Selasa, 4 Juni 2024 di restoran kampung pasir, Kota Balikpapan. Dalam kegiatan ini Kota Tomohon tergabung dalam kelompok 5 bersama Kota Madiun, Kota Pekalongan dan Kota Pekanbaru. Kelompok…

Baca Selengkapnya
04 Juni 2024

Pemerintah Komitmen Wujudkan Visi Tomohon Maju, Berdaya Saing dan Sejahtera

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Walikota Tomohon Caroll J A Senduk SH menghadiri Syukuran Hari Ulang Tahun ke-2 Jemaat GMIM Winalian Walian Satu yang di laksanakan di Gedung Gereja. Minggu, (2/6/2024). Walikota Tomohon Caroll Senduk SH dalam sambutannya mengucapkan Puji Syukur kehadirat Tuhan yang maha esa sehingga kita boleh berkumpul bersama dalam kesukacitaan melalui Syukur Perayaan Hari…

Baca Selengkapnya
04 Juni 2024

Didampingi Istri Tercinta, Caroll Senduk Hadiri HUT Ke-17 GMIM Anugerah Paslaten

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Walikota Tomohon Carol Senduk SH didampingi Istri tercinta Drg. Jeand’Arc Senduk Karundeng selaku ketua TP – PKK Kota Tomohon menghadiri Ibadah Syukur HUT ke – 17 tahun GMIM Anugerah Paslaten Wilayah Tomohon 1. Bertempat di Gedung Gereja GMIM Anugerah Paslaten. Minggu, (2/6/2024). Dalam kesempatan itu Walikota Tomohon menyampaiakan selaku pribadi, keluarga, dan…

Baca Selengkapnya
02 Juni 2024

Tim Resmob Polres Tomohon Berhasil Amankan Pelaku Cabul di Tombariri

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Polres Tomohon mengamankan terduga RAA alias Romi (25) pelaku persetubuhan terhadap anak dan atau pencabulan terhadap anak di bawah umur yang terjadi di Wilayah Hukum Polsek Tombariri. Terduga pelaku RAA berhasil diamankan pada Sabtu, 01 Juni 2024 sekira jam 20.15 wita di Desa Mokupa Kecamatan Tombariri setelah sempat buron dan sering berpindah…

Baca Selengkapnya
02 Juni 2024

Pengurus Lembaga Lansia Indonesia di Empat Kelurahan Resmi dilantik

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Walikota Tomohon diwakili oleh Camat Tomohon Timur  Denny M Mangundap SH melantik Pengurus Lembaga Lansia Indonesia (LLI) Kelurahan, bertempat di Ma’Re’N Umbawanua. Sabtu, (1/6/2024) Kegiatan Pengesahan dan Pengukuhan Pengurus LLI dilaksanakan bersamaan dengan Ibadah Perayaan Hari Lanjut Usia Nasional Tahun 2024 dan HUT LLI ke XXIV TKT Kota Tomohon sekaligus memperingati Hari…

Baca Selengkapnya
02 Juni 2024

drg. Jeand’Arc Hadiri HUT LLI Ke ke XXIV TKT Kota Tomohon

TOMOHON, LENSA-INDO.COM – Walikota Tomohon yang diwakili oleh Staff ahli Walikota Tomohon bidang Pemerintahan dan kemasyarakatan Drg. Jeand’Arc Senduk Karundeng yang juga selaku ketua TP PKK Kota Tomohon menghadiri Ibadah Perayaan Hari Lanjut Usia Nasional Tahun 2024 dan HUT LLI ke XXIV TKT Kota Tomohon sekaligus memperingati Hari Lahirnya Pancasila. Bertempat di Ma’Re’N Umbawanua. Sabtu,…

Baca Selengkapnya